Bagi wanita, kuku merupakan salah satu bagian tubuh yang dapat
memperindah penampilan, jika dirawat dengan baik. Anda ingin kuku anda
selalu jernih dan mengkilap? Berikut ada resep yang manjur untuk anda.
Sediakan air panas segelas. Masukkan irisan jeruk nipis dan tunggulah
hingga air menjadi hangat. Lalu rendamlah kuku jari-jari tangan atau
kaki anda sekitar 5-10 menit. Kemudian sikat dengan sikat gigi bekas
dengan lembut hingga bersih dan mengkilap. Boleh juga diberi lotion
biar lebih mengkilap. Kandungan minyak astiri dalam jeruk nipis akan
membuat kuku anda menjadi bening. Selamat mencoba!
Minggu, 20 November 2011
Cara mempercantik kuku
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Comments :
0 komentar to “Cara mempercantik kuku”
Posting Komentar